Sebuah keajaiban adalah persahabatan
Dia terdiam di dalam hati
dan kita tidak tahu bagaiman itu terjadi
atau kapan dimulai
Kebahagiaan akan selalu membawa kita
Untuk selalu memberi sebuah dukungan
dan baru kita sadari itulah Persahabatan
Persahabatan adalah hadiah Tuhan yang paling berharga
Tag :
Puisi Sahabat
0 Komentar untuk "Persahabatan Adalah Hadiah"